TAG
Rembang
Lalai Tak Pasang Bendera di Momen Kemerdekaan, Bupati Rembang Minta Maaf dan Sowan Gus Mus
Rembang, 5NEWS.CO.ID,- Karena abai tak pasang bendera merah putih di Alun-alun Kota Rembang, Pemerintah sempat dikritik oleh KH Ahmad Mustofa Bisri atau Gus mus...
Geruduk DPRD, Warga Kendeng Tanyakan Kejelasan Revisi Perda Tata Ruang
Rembang, 5NEWS.CO.ID, – Jaringan Masyarakat Peduli Pegunungan kendeng (JM-PPK) datangi kantor DPRD Kabupaten Rembang untuk menanyakan informasi mengenai revisi Perda Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW).
Perwakilan...
Pelaku Intimidasi Wartawan Divonis 3 Bulan, AJI Kota Semarang Apresiasi Kejari Rembang
Semarang, 5NEWS.CO.ID,- Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Semarang mengapresiasi Kejaksaan Negeri Rembang yang telah mengeksekusi Suryono, seorang terpidana kasus intimidasi terhadap jurnalis. Pelaku...
40 Persen Kades Petahana Maju Lagi, Warga Lasem Rembang Pasang Tulisan #2019GANTILURAH
Tak hanya itu, spanduk bertuliskan #2019GANTILURAH LURAH BARU DESA MAJU juga ditemukan di sebuah sudut desa.
Kades Pasar Banggi: Berkas Pemohon PTSL Dikembalikan Sebab Tidak Lengkap
Ada ratusan berkas permohonan PTSL warganya yang dikembalikan karena tidak memenuhi persyaratan.
Beda Pilihan Politik, Kades Pasar Banggi Rembang Tolak Pengajuan PTSL Warganya
“Yang lainnya tidak dikembalikan. Cuma punya mas Ridwan sendiri yang dikembalikan. Pak Lurahnya itu PPP. Mas Ridwan dukung Golkar,” ungkap pak RT.
Mertua yang Terbakar Gara-gara Mantunya Cekcok Meninggal Dunia
Jenazah bapak mertua malang itu dimakamkan keesokan harinya, Sabtu (27/7) di pemakaman umum desa setempat.
Cekcok Suami Istri, Mertua Ikut Terbakar Saat Menantu Sulut Baju Istrinya dengan Api
Mertua dan menantu tersebut terbakar api yang membakar tumpahan bensin di sekujur tubuh kedua laki-laki itu.
Larikan Mobil Rental, Pria asal Margorejo Pati Diamankan di Polres Rembang
MK menggunakan KTP palsu saat menyewa mobil milik Rent Car AA yang terletak di jalan Gajah Mada, Kelurahan Tanjungsari, Rembang.
Mobil Pos Tabrak Motor di Rembang, 2 Tewas
Rembang, 5News.co.id,- Sebuah mobil Pos menabrak pemotor di Rembang, Jawa Tengah dan mengakibatkan 2 korban tewas. Mobil milik PT Pos Indonesia itu menghantam pengendara...